Cara Menggunakan Aplikasi Viva Video di Ponsel Android

Cara Menggunakan Aplikasi Viva Video di Ponsel Android - Hallo sahabat Belajar Komputer, Pada sharing Belajar Komputer kali ini yang berjudul Cara Menggunakan Aplikasi Viva Video di Ponsel Android, saya telah menyediakan artikel untuk belajar komputer yang cukup bermanfaat dan dibutuhkan. Mudah-mudahan isi postingan belajar komputer yang saya tulis ini dapat anda pahami. okelah, ini dia artikel belajar komputernya.

Judul : Cara Menggunakan Aplikasi Viva Video di Ponsel Android
Subjudul : Cara Menggunakan Aplikasi Viva Video di Ponsel Android

lihat juga


Cara Menggunakan Aplikasi Viva Video di Ponsel Android

Cara Menggunakan Aplikasi Vivan VideoProfesorponsel.com � Akhir � akhir ini memang cukup ramai sekali orang yang mengunggah video ke jejaring sosial instagram dengan watermark Viva Video. Dan apa sih sebenarnya Viva Video itu ? Mengapa banyak sekali orang yang menggunakan aplikasi ini untuk berbagi video ke sosial media dan terutama instagram ? Lalu untuk penggunaan aplikasi tersebut apakah sulit ?Mari kita temukan jawaban dari semua pertanyaa tersebut pada edisi postingan kita kali ini.

Cara Menggunakan Aplikasi Viva Video di Ponsel Android


Selama ini memang cukup banyak anggapan jika untuk perangkat android tidak ada aplikasi yang bisa kita gunakan untuk melakukan proses editting video, padahal sebelumnya saja juga sudah membagikan beberapa aplikasi video yang bisa kamu gunakan untuk menciptakan video editing berkualitas dan salah satu dalam aplikasi yang saya rekomendasikan itu ada nama Viva Video.  Sejatinya Viva Video merupakan sebuah aplikasi editing video yang memungkinkan kita untuk membuat video storyboard, slow motion, serta membuat video dengan sliding foto. Meski begitu memapu menciptakan beragam jenis video dengan varian file, menggunakan aplikasi Viva Video ternyata tidak sesulit yang kamu bayangkan. Bahkan untuk kategori pemula saja nantinya bisa menggunakan aplikasi ini dengan beberapa masa penyesuaian.

Apa itu Viva Video ?

Apa itu Viva Video ? Viva video adalah aplikasi yang memang cukup memiliki nama besar dan merupakan aplikasi yang bernaung dalam nama developer QuVideo Inc. Dengan menggunakan aplikasi ini tentunya kita bisa menambahkan beberapa efek  untuk bisa membuat sebuah konten video yang spesial tentunya. Untuk tata cara penggunaanya sendiri kita tidak perlu khawatir, karena aplikasi ini mempunyai tampilan antar muka yang sangat mudah utuk kita gunakan. Selain bisa menambhakan beberapa efek ke video yang sedang kita edit, kita juga bisa menambahkan beberapa kalimat teks serta sticker ke video yang kita buat.

Cara Menggunakan Aplikasi Viva Video di Ponsel Android


Untuk jumlah pengguna dari aplikasi ini saja memang sudah tidak sedikit lagi, bahkan untuk saat ini saja pengguna aplikasi ini sudah lebih dari 100 juta kali pengguna android yang memasangkan aplikasi ini ke perangkat mereka. Dan untuk urusan rating saja, aplikasi ini sudah menduduki rating 4,5 di Google Play Store. Viva Video membuat kita bisa menjalankan peran sebagai sutradara atasa video yang akan kita unggah di media sosial ataupun sekedar untuk kebutuhan eksitensi pribadi kita.

Cara Mengunduh dan Install Viva Video

Sebelum kita merujuk kepada cara menggunakan aplikasi ini, ada baiknya jika kita perlu untuk terlebih dahulu mempunyai aplikasi ini pada perangkat smartphone kita. Jika saja kita tidak mempunyai aplikasi ini, maka kamu harus menyimak untuk cara mengunduh aplikasi ini dan cara install aplikasi ini pada perangkat ponsel android yang kamu gunakan.
  1. Masuk ke dalam menu Google Play Store di ponsel kamu.
  2. Cari aplikasi Viva Video dari mesin pencarian Google Play Store.
  3. Kamu pilih saja aplikasi dengan nama Viva Video : Free Video Editor yang dikembangkan oleh QuVideo Inc.
  4. Dan kemudian kamu tekan saja tombol Install dan kamu biarkan saja sampai aplikasi ini benar � benar terpasang pada perangkat yang kamu gunakan.

Dan harus kamu ketahui jika aplikasi ini sejatinya memang tersedia dalam dua varian aplikasi, berbayar dengan aplikasi versi Pro dan versi gratis. Pada versi yang gratis sejatinya kita memang bisa menggunakan berbagai fitur yang sudah tersedia untuk aplikasi ini. Namun lagi � lagi fitur Pro memang memounyai lebih banyak efek serta fitur yang tentunya membuat video yang kita buat lebih baik.

Tidak cuman itu saja, mengedit ataupun membuat video editing dengan Viva Video tentu kita tidak bisa menghindarkan dengan adanya watermark Viva Video pada setiap video editng yang kita buat dengan aplikasi ini. Sejatinya kita bisa menghilangkan watermark ini jika kita menggunakan aplikasi Viva Video versi Pro. Versi ini sendiri sudah meniadakan watermark pada sisi kanan bawah yang menjadi letak watermark itu sendiri.

Cara Penggunaan Viva Video Untuk Editing Standar

Manfaat ataupun kegunaan aplikasi ini untuk membatu mengedit video sendiri memang sangat membantu dalam membuat video agar terlihat lebih baik, dan itu tentunya sudah banyak dirasakan oleh para pengguna android yang pernah merasakan kinerja aplikasi ini. Namun tidak sedikit juga para pengguna android yang belum terlalu faham untuk cara menggunakan aplikasi ini untuk sekedar editing standar.  Dan dengan alasan dan permasalah itulah Profesorponsel akan berbagi cara dan paduan untuk menggunakan aplikasi Viva Video secara benar.

Cara Menggunakan Aplikasi Viva Video di Ponsel Android


Pertama, pilih video yang ada pada menu galeri ponsel kamu. Sesudah itu , kamu bisa memangkas atau memotong video kamu degan durasi yang kamu mau. Contoh jika video kamu adalah video yang memiliki durasi 5 menit, maka kamu harus memotongnya menjadi durasi 1 menit  jika kamu ingin membagikan video kamu tersebut di instagram. Disamping itu juga para pengguna aplikasi ini bisa mengedit ukuran frame serta posisi fokus pada titik yang kita inginkan saat menggunakan Viva Video.

Dan setelah itu kita bisa menentukan filter yang bisa kita tempatkan sebagai intro ataupun outro video. Filter ini sendiri akan akan memberikan beberapa sentuhan profesional pada hasil editing video yang kita lakukan. Tidak cuman itu saja, jika kita tidak ingin menggunakan filter khusus, kita juga bisa menambahkan latar musik kesukaan kita, teks, dan juga sticker pada video yang kita buat.

Cara Membuat Video Foto pada Viva Video

Ketika kamu sudah mulai paham untuk cara mengoprasikan aplikasi Viva Video dengan cara standar, mungkin saja kamu ingin melakukan tingkatan editing yang cukup berbeda. Contohnya kamu ingin membuat video berisikan foto � foto ataupun file foto yang ada pada menu galeri ponsel kamu. Membuat video dari aplikasi ini dengan sebuah file foto memang cukup mudah untuk kita lakukan, kita bisa memulai editing storyboard ini dengan memilih beberapa macam foto yang akan kita jadikan sebuah video dari galeri smartphone android kita.

Dan selanjutnya kamu bisa menambahkan musik, filter, transisi, dan juga sticker untuk bisa membuat video yang kita buat seakan sebuah video yang dibuat oleh orang yang sudah profesional. Cara membuat video dari aplikasi ini memang cukup antara membuat video dengan sliding foto maupun video dengan edting standar. Jika kamu sudah menambahkan teks, sticker, dan juga transisi, kamu bisa membagikan video yan sudah berhasil kamu buat ke instagram , Vine, Facebook, ataupun Twitter.

Baca juga :

Cara MenDapatkan Video Youtube Di Hape Dengan Cepat


Sisi Unggul dari Aplikasi Viva Video

Dewasa ini, kamu sejatinya bisa menemukan berpuluh � puluh aplikasi editing video di Google Play Store. Tetapi saya menyarankan ataupun merekomendasikan kamu untuk menggunakan Viva Video sebagai aplikasi editing video yang kamu gunakan. Tentunya ini adalah dampak dari beberapa sisi unggul aplikasi ini tinimbang aplikasi sejenisnya. Dan ini adalah beberapa keunggulan dari Viva Video.

Pilihan Terbaik Untuk Storyboard

Apakah kalian sudah tau Storyboard ? Mungkin memang sebagian besar dari kita tidak terlalu tau dan paham dengan apa itu storyboard. Nah jika kalian belum tau, selesai membaca postingan kami ini kamu tentu akan lebih tau apa itu storyboard. Storyboard adalah sebuah konten video yang berisikan percakapan dialog dan tentunya aplikasi Viva Video adalah aplikasi yang mempunyai keunggulan tersediri di sektor ini. Dan bahkan tidak diragukan lagi dimana aplikasi ini adalah aplikasi terbanyak yang konten videonya di upload pada sosial media instagram. Bahkan aplikasi ini bisa menghasilkan video storyboard yang sudah menyediakan pilihan kotak dialog yang bisa kita pilih sesuai selera kita.

Cara Mengoprasikan Viva Video Yang Sangat Mudah

Alasan yang paling mendasar dimana aplikasi ini menjadi aplikasi yang paling banyak digunakan oleh ratusan juta pengguna ponsel android adalah cara penggunaan aplikasi ini yang sangat mudah untuk digunakan. Bahkan sekalipun bagi kita yang tidak tau ilmu editing tetap bisa menggunakan aplikasi ini dengan mudah. Dan tidak hayal jika aplikasi ini memang banyak mewarnai media sosial dengan hasil video yang diberikan oleh aplikasi editing video terbaik ini.

Versi Gratis yang Kaya Fitur

Jika kamu masih meragukan kemampuan serta fitur yang disuguhkan olah aplikasi ini, kamu bisa mencoba menggunakan aplikasi versi gratisnya dulu. Versi gratis aplikasi ini saja sudah kaya fitur yang bisa kita gunakan, dan bukanlah sebuah masalah jika kita tidak meng-upgrade aplikasi ini pada versi berbayarnya atau Pro. Kelemahan yang begitu mencolok dari aplikasi versi gratis ini adalah watermark yang masij jelas terlihat dan tidak bisa kita sembunyikan ataupun hapus.

Mampu Mengganti Suara Asli Video

Video yang kamu simpan di galeri ponsel tidak akan mempunyai kualitas yang buruk meski kita membuatnya dengan aplikasi ini. Dan terlebih dari itu kita bisa mengganti latar suara dari aplikasi ini dengan latar musik lain yang kita inginkan. Dan tidak jarang juga kita bisa menggunakan lagu favorit kita untuk mengisi latar musik dari video yang kita buat dengan aplikasi Viva Video.

Dan demikianlah bahasan dari Cara Menggunakan Aplikasi Viva Video di Ponsel Android yang bisa kamu lakukan dengan mudah. Viva Video memang bukanlah sebuah apliaksi abal � abal yang masih kita pertanyakan kembali hasil kinerjanya, dengan bukti pengunduh yang sudah sangat banyak tentu kita tidak bisa ragu lagi untuk menggunakan aplikasi editing video terbaik ini.



Demikianlah Artikel Cara Menggunakan Aplikasi Viva Video di Ponsel Android

Sekian artikel belajar komputer Cara Menggunakan Aplikasi Viva Video di Ponsel Android, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. Baiklah, sekian postingan belajar komputer lagu kali ini.

Anda sedang membaca artikel Cara Menggunakan Aplikasi Viva Video di Ponsel Android dan artikel ini url permalinknya adalah http://antiasap.blogspot.com/2017/07/cara-menggunakan-aplikasi-viva-video-di.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat.